What’s on My Plate? Yuk, Intip Makanan Favorit Owa Jawa!

Owa jawa memakan buah (Foto: Roylesafaris)

Sama halnya dengan Kawan Owa, owa jawa juga punya makanan kesukaan loh! Jenis pakan owa jawa di hutan pun bervariasi banget. Makanan yang dikonsumsi owa jawa ini didasari oleh kesesuaian kebutuhan energi, preferensi pakan, serta ketersediaan dan persebaran pakan. Berdasarkan penelitian di Citalahab Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS), owa jawa mengonsumsi 33 jenis tumbuhan … Read more

LAPOR

Jika kamu menemukan plagiasi pada karya ini, silakan laporkan dengan mengisi form berikut.

Untuk memperkuat verifikasi dugaan plagiasi, silakan menambahkan sumber berupa tautan atau tangkapan layar. Pelaporan tanpa sumber bukti yang kredibel tidak akan kami proses.

Maksimal 1 Mb